Lompat ke isi utama

Berita

Bawaslu Blora Beri Pelatihan 666 Saksi TPS Parpol

[et_pb_section admin_label="Section" fullwidth="off" specialty="off" transparent_background="off" background_color="#ffffff" allow_player_pause="off" inner_shadow="off" parallax="off" parallax_method="off" custom_padding="1px|||" padding_mobile="off" make_fullwidth="off" use_custom_width="off" width_unit="on" make_equal="off" use_custom_gutter="off"][et_pb_row admin_label="Row" make_fullwidth="off" use_custom_width="off" width_unit="on" use_custom_gutter="off" padding_mobile="off" allow_player_pause="off" parallax="off" parallax_method="off" make_equal="off" parallax_1="off" parallax_method_1="off" padding_top_1="20px" parallax_2="off" parallax_method_2="off" padding_top_2="20px" column_padding_mobile="off"][et_pb_column type="2_3"][et_pb_text admin_label="Judul Post" background_layout="light" text_orientation="justified" use_border_color="off" border_color="#cecece" border_style="ridge" border_width="5px"]

Bawaslu Kabupaten Blora berikan pelatihan kepada saksi Partai Politik (Parpol) yang telah menyerahkan nama saksinya.

[/et_pb_text][et_pb_text admin_label="Konten" background_layout="light" text_orientation="justified" use_border_color="off" border_color="#ffffff" border_style="solid"] Blora – Bawaslu Kabupaten Blora berikan pelatihan kepada saksi Partai Politik (Parpol) yang telah menyerahkan nama saksinya. Pelatihan telah dilaksanakan mulai 4 April sampai 8 April 2019. Meskipun batas waktu pelatihan adalah tanggal 10 April 2019. “Ada delapan parpol yang menyerahkan nama saksinya untuk mengikuti pelatihan, totalnya ada 666 saksi,” ujar Kordiv Hukum Data dan Informasi Bawaslukab Blora Andyka Fuad Ibrahim, Rabu (10/4). Dari pelatihan tersebut ada yang bertempat di masing-masing sekretariat Parpol maupun posko pemenangan Parpol, baik yang ada di Kabupaten atau Kecamatan. Dalam pelatihan, saksi parpol mendapatkan buku saku saksi, video tutorial saksi, konsumsi serta pemateri dari Anggota Panwaslucam. Delapan Parpol yang menyerahkan daftar saksinya adalah Nasdem, Hanura, PPP, Golkar, PKB, Gerindra, Demokrat dan PAN. Partai Gerindra menjadi pengirim pelatihan saksi terbanyak dengan 325 saksi, sedangkan paling sedikit adalah PPP dengan 16 saksi. Pelatihan bagi saksi parpol ini sangat penting, sehingga saksi dari Parpol nantinya benar-benar memahami tugas dan kewenangannya saat melakukan pengawasan di TPS. Sehingga jalannya proses pemungutan dan penghitungan suara di TPS akan bisa diawasi dengan baik dan tidak ada kecurangan sedikitpun dalam pelaksanaan. “Pelatihan saksi ini penting agar saksi parpol mendapatkan pemahaman yang benar dalam melakukan pengawasan di TPS,” terangnya. Andyka juga menegaskan meskipun parpol tidak mengirimkan saksinya untuk mengikuti pelatihan sejumlah TPS di Blora , yaitu sejumlah 2950 saksi. Buku saku saksi (panduan) akan tetap diberikan kepada Parpol. Termasuk parpol dan tim pemenangan daerah dari masing-masing pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden yang tidak mengirimkan saksi untuk pelatihan. “Buku saku saksi dan video tutorial seluruh parpol akan mendapatkannya,” tandasnya. Terhadap nama saksi yang diserahkan kepada Bawaslu, Bawaslu menjamin merahasiakan nama-nama saksi tersebut. Humas Bawaslu Blora [2:54 PM, 4/11/2019] Pak andika: Ngobrol Pemilu (Ngopi), Bawaslu Ajak Mahasiswa Jadi Pengawas dan Pemantau Blora-Menyisakan sembilan hari menuju pemungutan suara Bawaslu Blora adakan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Pemilu 2019. Kegiatan dengan tema Ngopi (Ngobrol Pemilu) Bawaslu bareng Mahasiswa ini diadadakan dalam rangka mendorong partisipasi mahasiswa dalam pengawasan pemilu di Kabupaten Blora. Dua Anggota Bawaslu Kabupaten Blora Achmad Rozak, S.Pd.I dan Andyka Fuad Ibrahim, SE menjadi narasumber dalam kegiatan Sosialisasi Pengawasan tersebut. Antusias nampak dari para peserta yang merupakan pemilih pemula. Bertempat di Aula STAI Al Muhammad Cepu, kegiatan dibuka oleh Pengurus Yayasan STAI Al Muhammad Cepu Bapak Drs. Mamik Slamet, MM. MP.d, Senin (8/4). Achmad Rozak, Kordiv SDM dan Organisasi Bawaslu Blora sebagai narasumber pertama menyampaikan terkait tugas dan wewenang Bawaslu, serta bagaimana menjadi pengawas partisipatif. Tak lupa pihaknya juga mengajak mahasiswa untuk menjadi pengawas dan pemantau pemilu. Sementara pembicara yang selanjutnya Kordiv Hukum, Data dan Informasi Bawaslu Blora, Andyka Fuad Ibrahim, menyampaikan tentang peran strategis mahasiswa. Dimana menurut Andyka, mahasiswa sebagai agent of change, dan bagian civil society harus mampu menjadi problem solving dalam pelaksanaan pemilu. Dalam pemilu 2019 yang tinggal beberapa hari, andyka juga mendorong mahasiswa untuk menjadi bagian dari keluarga bawaslu dengan membantu tugas-tugas Bawaslu dalam memerangi potensi kecurangan, seperti politik uang, berita bohong-hoaxs dan politisasi SARA. Sehingga dalam pelaksanaan pesta demokrasi di Kabupaten Blora terwujud pemilu yang luber jurdil, bersih, berintegritas dan bermartabat. Di akhir materinya andyka menitipkan amanat kepada mahasiswa untuk hadir di TPS, dan menggunakan daya kritis dan idealismenya dalam menggunakan hak pilihnya. Secara cerdas memilih pemimpin-pemimpin terbaik. Pemimpin yang dapat menyalurkan aspirasi masyarakat. Humas Bawaslu Blora [/et_pb_text][/et_pb_column][et_pb_column type="1_3"][et_pb_text admin_label="Pengawasan" background_layout="light" text_orientation="center" use_border_color="on" border_color="#cecece" border_style="ridge" border_width="5px"]

Iklan Pengawasan

[/et_pb_text][et_pb_video_slider admin_label="Video Slider" show_image_overlay="hide" show_arrows="on" show_thumbnails="on" controls_color="light"] [et_pb_video_slider_item admin_title="vid 1" src="https://www.youtube.com/watch?v=03ps5-Wbcl4" background_layout="dark" /][et_pb_video_slider_item admin_title="vid 2" src="https://www.youtube.com/watch?v=GK9Fn0KF8T4" background_layout="dark" /][et_pb_video_slider_item admin_title="vid 3" src="https://www.youtube.com/watch?v=5F8rF6ULMMQ" background_layout="dark" /] [/et_pb_video_slider][et_pb_text admin_label="Judul Video" background_layout="light" text_orientation="center" use_border_color="on" border_color="#cecece" border_style="ridge" border_width="5px"]

Tautan Lembaga

[/et_pb_text][et_pb_text admin_label="Text" background_layout="light" text_orientation="left" use_border_color="off" border_color="#e2e2e2" border_style="ridge" border_width="5"] Republik Indonesia Komisi Pemilihan Umum DKPP Dewan Perwakilan Rakyat Mahkamah Konstitusi

[/et_pb_text][/et_pb_column][/et_pb_row][/et_pb_section][et_pb_section admin_label="section" fullwidth="off" background_color="#283139" inner_shadow="off" parallax="off" transparent_background="off" allow_player_pause="off" parallax_method="off" padding_mobile="off" make_fullwidth="off" use_custom_width="off" width_unit="on" make_equal="off" use_custom_gutter="off"][et_pb_row admin_label="row" make_fullwidth="off" use_custom_width="off" width_unit="on" use_custom_gutter="off" custom_padding="1px||1px|" padding_mobile="off" custom_margin="1px||1px|" allow_player_pause="off" parallax="off" parallax_method="off" make_equal="off" parallax_1="off" parallax_method_1="off" parallax_2="off" parallax_method_2="off" parallax_3="off" parallax_method_3="off" column_padding_mobile="on"][et_pb_column type="1_3"][et_pb_text admin_label="Text" background_layout="dark" text_orientation="center" use_border_color="off" border_color="#ffffff" border_style="solid"]

PROFIL

Sejarah Pengawasan Pemilu Visi dan Misi Tugas Wewenang dan Kewajiban

[/et_pb_text][/et_pb_column][et_pb_column type="1_3"][et_pb_text admin_label="Text" background_layout="dark" text_orientation="center" use_border_color="off" border_color="#ffffff" border_style="solid"]

PUBLIKASI

Berita Galeri Foto Galeri Video Agenda

[/et_pb_text][/et_pb_column][et_pb_column type="1_3"][et_pb_text admin_label="Text" background_layout="dark" text_orientation="left" use_border_color="off" border_color="#ffffff" border_style="solid"]

KONTAK KAMI

Alamat kantor : Jl. RA. Kartini No.12, Kunden, Kec. Blora Kota, Kabupaten Blora, Jawa Tengah 58212 Telephone    : (0296) 5300470 Facebook      : Bawaslu Kabupaten Blora Twitter     : Bawaslu Blora Instagram  : bawaslu_blora Youtube     : Bawaslu Kabupaten Blora

[/et_pb_text][/et_pb_column][/et_pb_row][/et_pb_section]

Tag
Berita